Kusa Lawa
Vol. 4 No. 1 (2024): Jurnal Kusa Lawa

Menghanyutkan Diri dalam Diri Sendiri: Tinjauan Proses Kreatif dan Strategi Media

Ary Juane Zauzia (Unknown)
I Kadek Yudi Astawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2024

Abstract

Penciptaan seni tidak hanya melibatkan pemahaman emosional tetapi juga melalui proses kreatif yang panjang dan pertimbangan media yang rumit. Artikel ini bertujuan untuk memperjelas bagaimana proses kreatif termasuk pengelolaan media sangat berperan penting dalam hasil akhir karya seniman, termasuk kepada makna yang akan ditangkap audiens nantinya. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Artikel menyajikan dan menjelaskan tahapan-tahapan kreatif seniman secara naratif, serta memberikan gambaran yang jelas tentang pengalaman subjektif seniman dalam membuat karya seni, melalui lukisan berjudul “Menghanyutkan Diri dalam Diri Sendiri”. Karya seni tersebut melewati 3 tahap penciptaan, yaitu “Inception of an Idea”, Elaboration and Refinement”, dan “Heention in a Medium”. Setiap tahapannya juga diiringi dengan pertimbangan serta strategi media yang baik sehingga dapat mendukung dan memperkuat konsep keseluruhan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

kusalawa

Publisher

Subject

Arts Humanities Social Sciences

Description

Jurnal ini mewadahi gagasan ilmiah dan publikasi hasil penelitian dari para ilmuwan, akademisi, maupun peneliti. Untuk itu jurnal ini terbuka dan menerima artikel ilmiah yang berupa hasil penelitian, gagasan ilmiah, dan penciptaan ...