Jurnal Media Akademik (JMA)
Vol. 2 No. 12 (2024): JURNAL MEDIA AKADEMIK Edisi Desember

ANALISIS EFEKTIVITAS SISTEM AKUNTANSI LINGKUNGAN DALAM MENGURANGI DAMPAK NEGATIF OPRASIONAL PERUSAHAAN

Lia Nova Eliza (Unknown)
Ersi Sisdianto (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Dec 2024

Abstract

Analisis efektivitas sistem akuntansi lingkungan dalam mengurani dampak negatif oprasional perusahaan menjadi semakin relevan di era kesadaran lingkungan yang meningkat. Akuntansi lingkungan berfungsi mengidentifikasi, mengukur, dan melaporkan biaya yang berkaitan dengan dampak lingkungan dari aktivitas perusahaan. Dengan demikian, sistem ini tidak hanya mencatat transaksi finansial, tetapi juga mempertimbangkan esksternalisasi negatif seperti populasi dan kerusakan lingkungan yang sering diabaikan dalam akuntansi konvensional. Penerapan akuntansi lingkungan memungkinkan perusahaan untuk secara lebih akurat menghitung biaya yang sebenarnya dari keputusan oprasional mereka. Hal ini mencangkup pengelolaan limbah, biaya perizinan, dan investasi dalam teknologi ramah lingkungan. Dengan informasi yang lebih komperhensif dan transaran, manajemen dapat membuat keputusan yang lebih baik dan bertanggung jawab terhadap lingkungan. Penelitian ini menunjukan bahwa perusahaan yang menerapkan sistem akuntansi lingkungan tidak hanya mampu mengurangi dampak negatif terhadap lingkungan tetapi juga dapat meningkatkan nilai perusahaan melalui pengelolaan yang lebih baik dan pengungkapan informasi lingkungan yang lebih transparan kepada pemangku kepentingan. Oleh karna itu, analisis efektivitas sistem akuntansi lingkungan sangat penting untuk mendukung keberlanjutan bisnis dan memenuhi tuntutan sosial serta regulasi yang semakin ketat terkait perlindungan lingkungan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jma

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Jurnal Media Akademik (JMA) merupakan platform publikasi jurnal atau hasil karya suatu penelitian orisinil atau tinjauan pustaka yang ditulis oleh dosen, mahasiswa maupun masyarakat umum. Ruang lingkup karya yang diterbitkan mencakup Multidisiplin diantaranya: Hukum, Manajemen, Ekonomi, Ekonomi ...