Jurnal Cerdas Hukum
Vol. 3 No. 1 (2024): November 2024

SYIASYAH DAULIYAH DALAM KONTEKS INDONESIA

Irwansyah (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Feb 2025

Abstract

Saat ini diskursus tentang hubungan islam dengan politik masih menjadi perbincangan dan isu penting yang dapat menyita perhatian jutaan ummat di dunia, begitu juga di Indonesia. Dan perkembangan politik global hari ini sepertinya memberikan implikasi tersendiri akan hubungan islam dengan hukum internasiona dan hubungan internasional antara satu Negara dengan Negara lainnya. Siyasah dauliyah merupakan bagian dari pada kajian fikih siyasyah atau politik islam, dan khazanah ini merupakan bukti bahwa islam memiliki madzhab politik, dan memiliki model yang khas. Siyasyah dauliyah ini merupakan lingkup kajian tentang diplomasi, peperangan, ketatanegaraan islam, kekuasaan dan keteraturan masyarakat dalam perspektif agama islam yang mencakup hukum, dogma, tradisi, sejarah dan pemikiran tokoh. Termasuk juga di dalam ketatanegaraan islam mengenai perang untuk menjaga kedaulatan wilayah Kata Kunci: Siyasha, dauliah dan Indonesia

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jurnal-cerdas-hukum

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Jurnal Cerdas Hukum ini merupakan terbitan ilmiah berkala bidang ilmu hukum. Jurnal ini diterbitkan oleh Fakultas Hukum Islam Institut Agama Islam Abdullah Said Batam sebagai media publikasi pemikiran, gagasan maupun hasil penelitian dalam berbagai bidang hukum yang dilakukan oleh para akademisi ...