JURNAL MULTIDISIPLIN ILMU AKADEMIK
Vol. 1 No. 6 (2024): Desember

Pelaksanaan Evaluasi bagi Siswa dalam Pengembangan Pembelajaran PAI

Yuni Wulan Dari, Dari (Unknown)
Asmaiwaty Arief (Unknown)
Rehani (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Dec 2024

Abstract

Evaluasi merpakan hal yang penting di lakukan oleh seorang guru untuk melihat sampai dimana tujuan pembelajaran yang di harapkan dapat tercapai. Artikel ini bertujuan untuk memahami bagaimana pelaksanaan evaluasi pembelajaran bagi pendidikan agama Islam. Metode yang digunakan pada artikel ini adalah studi kepustakaan (library research), Evaluasi dalam pendidikan Agama Islam di gunakan untuk melihat sampai dimana kemampuan peserta didik dalam memahami pembelajaran agama Islam. Tercapainya tujuan pendidikan yang diharapkan maka disitulah guru dilihat berhasil dalam menyampaikan sebuah materi. Keberhasialan sebuah evaluasi yang dilaksanakan tentu memiliki strategi, langkah-langkah, prinsip serta tujuan. Evaluasi berfokus kepada hasil belajar siswa dalam proses pembelajaran, sehingganya guru bisa melihat bagaimana cara mengevaluasi siswa yang belum bisa mencapai tujuan yang diharapkan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jmia

Publisher

Subject

Religion Humanities Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Medicine & Pharmacology Social Sciences

Description

JURNAL MULTIDISIPLIN ILMU AKADEMIK (JMIA) , ISSN: (cetak), ISSN: (online) adalah jurnal yang ditujukan untuk publikasi artikel ilmiah yang diterbitkan oleh CV. Kampus Akademik Publising . JURNAL MULTIDISIPLIN ILMU AKADEMIK merupakan platform publikasi jurnal Karya suatu hasil penelitian orisinil ...