Seminar Ilmiah Nasional Teknologi, Sains, dan Sosial Humaniora (SINTESA)
Vol. 7 (2025): PROSIDING SINTESA

Analisis Sistem Pengendalian Internal Terhadap Pembelian Barang (Purchasing) pada Grand Zuri Hotel Kuta

Kari, Elfriana Trisusanti (Unknown)
Artaningrum, Rai Gina (Unknown)



Article Info

Publish Date
17 Jan 2025

Abstract

Sistem pengendalian internal yang sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan (SAK) akan menghindarkan perusahaan dari kecurangan yang menyebabkan kerugian bagi perusahaan.Penelitian ini dilakukan di Grand Zuri Hotel Kuta dengan tujuan untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan sistem pengendaliaan internal terhadap pembelian barang (Purchasing) yang dilakukan di Grand Zuri Hotel Kuta.Teknik analisis data yang dilakukan dengan analisis deskriptif kualitatif.Hasil penelitian menunjukan bahwa Grand Zuri Hotel Kuta dalam melakukan pembelian barang sudah sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan (SAK).

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

sintesa

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Education Health Professions Social Sciences

Description

Prosiding SINTESA merupakan sebuah forum ilmiah berupa seminar nasional bagi dosen dan peneliti dalam mendiseminasikan atau memublikasikan hasil penelitian serta pemikiran kritis dalam bidang teknologi, sains, dan sosial humaniora. Wadah berbagi pengetahuan, best practices, serta inspirasi bagi para ...