Jurnal Tabarru': Islamic Banking and Finance
Vol. 7 No. 2 (2024): Jurnal Tabarru' : Islamic Banking and Finance

PENGARUH PENGETAHUAN PRODUK DAN AKSES INFORMASI TERHADAP MINAT MENGGUNAKAN PRODUK PEMBIAYAAN LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH DI PT URECELL

Usfadhiya, Nafis (Unknown)
Ansori, Miswan (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pengetahuan produk dan akses informasiĀ  terhadap minat karyawan PT. Urecell dalam mengambil pembiayaan di lembaga keuangan syariah di Kabupaten Jepara. Dengan semakin maraknya lembaga keuangan syariah maka penting untuk memahami bagaimana pengetahuan dan akses informasiĀ  dapat mempengaruhi minat karyawan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan sampel 105 karyawan PT. Urecell Indonesia yang terletak di Kabupaten Jepara. Data dikumpulkan melalui kuesioner yang disebarkan kepada responden dan dianalisis menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengetahuan produk memiliki pengaruh yang signifikan terhadap minat karyawan. Lebih lanjut, akses informasi memiliki pengaruh yang signifikan terhadap minat karyawan. Pengetahuan produkĀ  dan akses informasi yang baik dapat meningkatkan minat karyawan. Penelitian ini memberikan implikasi praktis bagi manajemen lembaga keuangan syariah dalam meningkatkan pengetahuan produk dan akses informasi untuk memperkuat minat masyarakat.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

tabarru

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Scope and Focus of this journal subjected to area of : Islamic Banking (BUS, BPRS & UUS), Islamic Financial Intitutions such as Islamic Insurance (Takaful), Islamic Leasing, Islamic Capital Market (Islamic Bond/SUKUK & Islamic Stock), Islamic Pawn Shop, Baitamall Wattamwil (BMT), Islamic ...