Flourishing Journal
Vol. 4 No. 11 (2024)

Efektivitas Pelatihan Self Talk untuk Meningkatkan Kepercayaan Diri Mahasiswa Psikologi Universitas Negeri Malang

Sahrainda, Anindyfa (Unknown)
Putri, Chariesma Amelia (Unknown)
Laurent, Cindy Hersyera (Unknown)
Ramadhani, Putri Adisty (Unknown)
Azhari, Rafifah Indra (Unknown)
Rahmi, Yaumul (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2024

Abstract

This study aims to determine the effect of self-talk training on self-confidence of psychology students at State University of Malang. This study used experimental research methods with a quantitative approach. The design used in this study was a pretest-posttest control group design using a questionnaire as a data collection tool. The subjects in this study were 104 participants who were psychology students at State University of Malang in semester 2 and 4. The research was conducted offline at the Faculty of Psychology, State University of Malang. Data were obtained by conducting pretests and posttests using a self-confidence scale. Data analysis used in this research is Mann-Whitney U Test. The results showed that there was a difference in self-confidence in the group given self-talk training (KE) with the untreated group (KK) with a significance level value of 0.003 (p <0.05). This means that there is an effect of self-talk on student self-confidence. Thus, self-talk training is effective for increasing the self-confidence of psychology students at State University of Malang. AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan self talk terhadap kepercayaan diri mahasiswa psikologi Universitas Negeri Malang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian eksperimen dengan pendekatan kuantitatif. Rancangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pretest-posttest control group design dengan menggunakan angket sebagai alat pengumpulan data. Subjek dalam penelitian ini berjumlah 104 partisipan yang merupakan mahasiswa psikologi Universitas Negeri Malang semester 2 dan 4. Penelitian dilakukan secara luring di Fakultas Psikologi Universitas Negeri Malang. Data diperoleh dengan melakukan pretest dan posttest menggunakan skala kepercayaan diri. Analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah Mann-Whitney U Test. Hasil penelitian menunjukkan ada perbedaan rata-rata (mean) kepercayaan diri pada kelompok yang diberi pelatihan self talk (KE) dengan kelompok yang tidak diberi perlakuan (KK) dengan nilai taraf signifikansi sebesar 0,003 (p<0,05). Hal ini berarti terdapat pengaruh self talk terhadap kepercayaan diri mahasiswa. Sehingga, pelatihan self talk efektif untuk meningkatkan kepercayaan diri mahasiswa psikologi Universitas Negeri Malang.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

psi

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Flourishing Journal is an open-access and peer-reviewed journal dedicated to publishing research articles in the field of psychology. Flourishing Journal accepts research articles that have the potential to make a significant contribution to the exploration and development of psychology and ...