Jurnal Ilmiah Kesehatan Mandira Cendikia
Vol. 3 No. 12 (2024)

Pengaruh Tingkat Pengetahuan Dan Dukungan Keluarga Terhadap Tingkat Hipertensi Lansia Di Desa Paya Gambar

Fitri Aldani Ulfa Harahap (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Dec 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui “Pengaruh Tingkat Pengetahuan Dan Dukungan Keluarga Terhadap Tingkat Hipertensi Lansia Di desa Paya Gambar Kecamatan Batang Kuis Jenis penelitian ini adalah pendekatan asosiatif dan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah Masyarakat lansia di Di desa Paya Gambar Kecamatan Batang Kuis dengan menggunakan teknik rumus slovin, maka jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 90 responden diambil dari sebagian populasi. Berdasarkan uji simultan (Uji-F) dengan nilai 105.980 menunjukkan bahwa Tingkat Pengetahuan dan Dukungan Keluarga secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Tingkat Hipertensi Lansia di desa Paya Gambar Kecamatan Batang Kuis. Hasil pengujian secara parsial (Uji-t) dengan nilai 4.505 pada Tingkat Pengetahuan dan 2.082 pada Dukungan Keluarga secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap Tingkat Hipertensi Lansia pada di desa Paya Gambar Berdasarkan nilai Adjusted R Square sebesar 0.702. Hal ini berarti menunjukkan bahwa sebesar 70,2% faktor-faktor Tingkat Hipertensi Lansia dapat dijelaskan oleh variabel Tingkat Pengetahuan dan lokasi. Sedangkan sisanya sebesar 29,8% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diikut sertakan pada penelitian ini.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JIK-MC

Publisher

Subject

Dentistry Health Professions Medicine & Pharmacology Neuroscience Public Health

Description

Jurnal Ilmiah Kesehatan Mandira Cendikia (JIK-MC) accepts related writings: Health sciences allied such like: Midwifery, medicine, pharmacies, phisiotherapy, surgical medical nursing, Emergency nursing, Mental nursing, Maternity nursing and children, Community nursing, family and elderly Nursing ...