Martabat: Jurnal Perempuan dan Anak
Vol 1 No 1 (2017)

RELASI GENDER DAN REKONSTRUKSI KRITIS PEMIKIRAN PENDIDIKAN ISLAM




Article Info

Publish Date
03 Jul 2017

Abstract

Kajian tentang gender telah banyak dilakukan oleh para peneliti untuk memahami realitas sosial yang berkaitan dengan laki-laki dan perempuan. Tema terntang gender tidak hanya dikaji dari sudut pandang sosial saja, namun juga politik, ekonomi, agama, maupun pendidikan. konsep kesetaraan laki-laki dan perempuan yang juga dikenal dengan istilah feminisme yakni konsep yang ditawarkan oleh Barat. Namun, konsep tersebut baru dibicarakan beberapa tahun belakangan ini saja. Pada dasarnya Islam sendiri sudah membicarakan hal itu sejak diutusnya Nabi Muhammad SAW.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

martabat

Publisher

Subject

Education Social Sciences Other

Description

The scope of Martabat: Journal of Women and Children includes research on violence against women and children, the roles, empowerment, and existence of women from various perspectives, gender equality, child education, child psychology, and child ...