Seminar Nasional Riset dan Teknologi (SEMNAS RISTEK)
Vol 9, No 1 (2025): SEMNAS RISTEK 2025

Analisis Tren Produksi, Konsumsi, dan Impor Kedelai di Indonesia

Pratiwi, Indah (Unknown)
Sutrisno, Joko (Unknown)
Antriyandarti, Ernoiz (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Jan 2025

Abstract

Sektor pertanian merupakan sektor primer dan memegang peranan penting bagi perekonomian nasional. Salah satu sektor pertanian adalah kedelai yang merupakan termasuk makanan pokok bagi masyarakat Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tren produksi, konsusmi dan impor kedelai dan untuk mengetahui hubungan antara produksi, konsumsi dan impor impor kedelai. Data yang digunakan adalah data sekunder periode 2001-2021 yang bersumber dari Badan Pusat Statistik, Pusat Data dan Informasi Pertanian, publikasi Kementerian Pertanian, publikasi Kementerian Perdagangan. Metode analisis yang digunakan adalah regresi linear untuk menguji hubungan variabel dan analisis untuk mengevaluasi pola pertumbuhan dari waktu ke waktu. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder berupa data kurun waktu tahun 2001-2021. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa tren produksi dan konsumsi kedelai mengalami penurunan sedangkan tren impor kedelai mengalami peningkatan dari tahun 2001-2021.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

semnasristek

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Education Engineering Other

Description

Prosiding ini berisi artikel-artikel yang telah didesiminasikan dalam acara Seminar Nasional Riset dan Inovasi Teknologi (SEMNAS RISTEK) yang diselenggarakan oleh Program Studi Teknik Informatika, FTIK, Universitas Indraprasta PGRI. Penyelenggaraan SEMNAS RISTEK dimulai tahun 2017 dengan publikasi ...