Journal of Business Economics and Management
Vol. 1 No. 3 (2025): Januari - Maret

Eksplorasi Persepsi Karyawan Tentang Dampak Kebijakan Kesejahteraan Terhadap Kesehatan Mental Dan Fisik Di Perusahaan Manufaktur Ejip

Maura Putri Alicia (Unknown)
Wulan Ayu Sulistiawati (Unknown)
Lia Ardipa (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Jan 2025

Abstract

Persepsi karyawan terhadap kebijkan kesejahteraan yang diterapkan di perusahaan manufaktur, khususnya di EJIP (East Industrial Park), dibahas dalam artikel ini. Untuk meningkatkan kualitas hidup karyawan secara fisik dan mental, ada banyak inisiatif yang termasuk dalam kebijakan kesejahteraan karyawan. Dengan menggunakan contoh yang relevan dari media online sebagai data awal,penelitian ini mengevaluasi struktur bahasa dan ejaan untuk mendapatkan pemahaman yang lebih jelas tentang presepsi masyarakat terhadap kebijakan kesejahteraan dalam seberapa efektif kebijakan tersebut. Hasil analisis menunjukkan bahwa persepsi karyawan dipengaruhi oleh implementasi kebijakan, tingkat kepuasan karyawan,dan lingkungan kerja yang meningkatkan kesehatan mental dan fisik.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jbem

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Journal of Business Economics and Management (E-ISSN : 3063-8968) published by Global Sciences Publishers. The Journal of Business Economics and Management provides a forum for Students and Lecturers to explore issues and reflect on quantitative research. Journal of Business Economics and Management ...