Jurnal Pustaka Dianmas
Vol 4, No 2 (2024)

Sosislisai Indeks Kota Layak Huni Kota Tangerang Selatan

Priyadi, Catur (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2024

Abstract

Permasalahan pembentukan Kota Tangerang Selatan sebagai daerah otonom pada tahun 2008 merupakan bentuk upaya dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui peningkatan pelayanan pemerintahan, pengembangan potensi daerah, serta pembangunan kota. Problem kualitas hidup, penerapannya sering kali menghadapi berbagai permasalahan yang kompleks. merupakan permasalahan yang dihadapi masyarakat dan Dinas Kota Tangerang Selatan. Komunikasi sosialisasi dapat dijadikan support system dalam menghadapi masalah tersebut. Karena itu, kegiatan sosialisasi penguatan komunikasi Sosisaliasi menjadi alternatif solusi untuk menghadapi permasalahan tersebut Permasalahan kurang pemahaman masyarakat dan Pemerintah terkait kelayakan hidup sebuah kota sebagai standarisasi. Metode dalam kajian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Metode ini dilakukan dengan tujuan untuk memahami dan menafsirkan perilaku manusia dalam situasi tertentu berdasarkan perspektif penulis sendiri. Tahapan kegiatan sosialisasi yaitu tahap persiapan, tahap pelaksanaan sosialisasi, dan tahap pelaporan. Secara umum hasil Kegiatan Pengabdian pada masyarakat sosialisasi kota layak huni Tingkat kepuasan warga masih kurang terhadap layanan publik terutama terkait kualitas hidup masyarakat disebuah kota. diperlukan kegiatan sosialisasi memahami bahwa setiap kasus pertumbuhan penduduk, kemacetan, kesehatan, kualitas pendidikan, layanan memiliki akar permasalahan yang berbeda sehingga cara penanggulangannya pun berbeda. Tetap diperlukan kolaborasi, koordinasi dan sinergi antara Masyarakat dan Pemerintah agar tercapainya kualitas hidup mewujudkan kota layak huni.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

dianmas

Publisher

Subject

Humanities Education Social Sciences

Description

Jurnal Pustaka Dianmas an open source journal, published by Faculty of Communication Science, University of Prof. Dr. Moestopo (Beragama) Jakarta to accommodate the results of research and community service activities carried out by researchers from various universities / research institutions. This ...