JPM SMI
Vol 2 No 3 (2024): Vol 2 No 3 Tahun 2024

STRATEGI PENINGKATAN MINAT WIRAUSAHA MAHASISWA MELALUI PROGRAM KREATIVITAS PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI INSTITUT TEKNOLOGI MOJOSARI

Herawati, Lenny (Unknown)
Ningkeula, Ririn (Unknown)
Wargiono, Didik (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kegiatan program kreativitas mahasiswa (PKM), menjelaskan strategi peningkatan minat wirausaha mahasiswa, dan menjelaskan kendala pelaksanaan kegiatan program tersebut.Minat wirausaha di kalangan mahasiswa teknik industri cenderung rendah, sementara peluang dan potensi untuk berwirausaha sangat besar. Artikel ini bertujuan untuk mendeskripsikan strategi peningkatan minat wirausaha mahasiswa melalui Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) di Institut Teknologi Mojosari. Penelitian dilakukan dengan pendekatan partisipatif melalui program pengabdian masyarakat yang melibatkan mahasiswa, dosen, dan mitra industri. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi program PKM berbasis kolaborasi dan inovasi mampu meningkatkan minat wirausaha hingga 35% di kalangan mahasiswa teknik industri. Artikel ini diakhiri dengan rekomendasi untuk pengembangan program serupa di masa depan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jpm

Publisher

Subject

Religion Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Electrical & Electronics Engineering Environmental Science Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Jurnal ini dikelola oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Sekolah Tinggi Teknik Multimedia Internasional Malang Untuk mempublikasikan artikel pengabdian yang telah dilakukan agar dapat menginspirasi dan bermanfaat bagi masyarakat ...