Jurnal Komunikasi dan Ilmu Sosial
Vol. 2 No. 3 (2024): Jurnal Komunikasi dan Ilmu Sosial (Juli - September 2024)

Tantangan Wisata Halal di Jakarta: Peluang dan Kendala dalam Mewujudkan Pariwisata Ramah Muslim

Tyas Untari, Dhian (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Aug 2024

Abstract

Wisata halal merupakan segmen yang berkembang pesat dalam industri pariwisata global, seiring dengan meningkatnya permintaan dari wisatawan Muslim. Jakarta, sebagai ibu kota Indonesia, memiliki potensi besar untuk menjadi destinasi wisata halal, namun terdapat berbagai tantangan yang perlu diatasi. Artikel ini bertujuan untuk menganalisis tantangan yang dihadapi dalam pengembangan wisata halal di Jakarta, serta menawarkan solusi untuk mengoptimalkan potensi tersebut. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan studi literatur, analisis kebijakan, dan wawancara dengan pelaku industri pariwisata untuk menggali faktor-faktor penghambat dan peluang dalam industri wisata halal di Jakarta.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JKIS

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Komunikasi dan Ilmu Sosial (JKIS) adalah jurnal penelitian sosial dengan ruang lingkup kajian ilmu komunikasi yang memuat makalah, gagasan ilmiah, dan hasil penelitian sosial lingkup kajian ilmu komunikasi dan terapannya dalam bentuk artikel ilmiah dari para peneliti, akademisi, praktisi dan ...