Metalik: Jurnal Manufaktur, Energi, Material Teknik
Vol. 2 No. 2 (2023): Metalik: Jurnal Manufaktur, Energi, Material Teknik

Perancangan Alat Pembuat Pelet Pakan Ternak Portable

Fajar Nur Cahyono (Universitas Muhammadiyah Prof DR.Hamka)
Rifky Rifky (Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka)
Yos Nofendri (Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2023

Abstract

Abstrak Penelitian pembuatan alat pelet pakan ternak portable diperutukan sebagai alternatif pakan ternak kambing ketika musim kemarau tiba, dimana ketika musim kemarau tiba menyebabkan kelangkaan rumput pakan untuk kebutuhan pakan kambing ternak masyarakat. Teknologi yang digunakan untuk pembuatan alat ini menggunakan mesin penggerak motor bensin 4 langkah kerja dengan kecepatan maksimal 3800 rpm, kapasitas tangki bensin 3,1 liter, dan daya 5.5 HP. Mesin penggerak ini akan menghasilkan daya untuk memutar pulley dan daya tersebut akan diteruskan v-belt ke pulley extruder, extruder yang berfungsi sebagai alat penekan bahan baku untuk pelet yang kemudian dialirkan menuju die. Untuk kapasitas dari alat pencetak pelet pakan ternak ini dapat menghasilkan pelet dengan kapasitas tertentu yang dimana semakin tinggi putaran rpm dari mesin penghasil daya makan akan cepat juga perputaran screw di dalam extruder yang bilamana semakin cepat perpuatan keduanya akan semakin cepat juga bahan pelet yang akan dicetak menjadi pelet. Hasil penelitian mendapatkan bahwa alat pembuat pelet pakan ternak portable sudah dibuat dan hasil pengujian menunjukan bahwa dalam waktu 105 menit dapat menghasilkan pelet sebanyak 125,5 kg dengan produktivitas 1,2 kg/ menit. Abstract Research on making portable animal feed pellets which are intended as an alternative to animal goat feed when the dry season arrives, where when the dry season arrives it causes a scarcity of forage grass for the community's livestock goat feed needs. The technology used to manufacture this tool uses a 4 stroke gasoline engine with a maximum speed of 3800 rpm, a gas tank capacity of 3.1 liters, and a power of 5.5 HP. This driving machine will generate power to rotate the pulley and the power will be transmitted by the v-belt to the pulley extruder, the extruder which functions as a pressing device for raw materials for pellets which are then flowed to the die. For the capacity of this animal feed pellet printer, it can produce pellets with a certain capacity where the higher the rpm rotation of the feeding power-producing machine, the faster the rotation of the screw in the extruder, the faster the rotation of the two, the faster the pellet material to be printed will become. pellets. The results showed that a portable animal feed pellet maker had been made and the test results showed that within 105 minutes it could produce 125.5 kg of pellets with a productivity of 1.2 kg/minute.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

metalik

Publisher

Subject

Automotive Engineering Energy Industrial & Manufacturing Engineering Materials Science & Nanotechnology Mechanical Engineering

Description

METALIK: Jurnal Manufaktur, Energi, Material Teknik is a journal published by the Department of Mechanical Engineering of Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka which contains scientific articles in the fields of Energy Conversion, Mechanical Design, Production Engineering, Materials Science and ...