Pengolahan sampah terutama sampah organik di lingkungan perkotaan merupakan isu lingkungan hidup yang penting di perkotaan, demikian juga di kelurahan Pojok, Kecamatan Mojoroto Kota Kediri. Tantangan yang signifikan dalam pengelolaan sampah organik rumah tangga dapat menganggu estetika maupun kesehatan lingkungan. Tujuan dari progam pengabdian pada masyarakat adalah mengedukasi pengelolaan sampah yaitu dengan mengolah sampah organik dengan metode takakura. Metode pengolahan sampah dengan takakura ini dipilih karena efektif, sederhana dengan bahan yang bisa di dapatkan serta cocok di terapkan di lingkungan rumah tangga. Hasil dari pengabdian pada masyarakat ini adalah masyarakat kelurahan Pojok merasa terbantukan dengan edukasi ini karena mereka bisa mengolah sampah organik menjadi pupuk kompos yang sangat bermanfaat. Kegiatan edukasi ini diharapkan dapat mendukung inisiatif lingkungan hijau di kelurahan Pojok Kota Kediri dengan cara mengurangi volume sampah organik yang dibuang untuk dimanfaatkan menjadi kompos yang berkualitas dan dapat dilakukan oleh masyarakat. Â Abstract Waste management, especially organic waste in urban environments, is an important environmental issue in cities and Pojok urban village, Mojoroto sub-district, Kediri city. Significant challenges in household organic waste management can disrupt the aesthetics and health of the environment. The purpose of the community service program is to educate people on waste management, namely by processing organic waste using the Takakura method. This takakura waste processing method was chosen because it is effective, simple with materials that can be obtained and suitable to be applied in the household environment. The result of this community service is that the people of Pojok village feel helped by this education because they can process organic waste into beneficial compost. This educational activity is expected to support green initiatives in the Pojok urban village of Kediri City by reducing the volume of organic waste disposed of to be utilized into quality compost and can be done by the community.
Copyrights © 2024