LINGUISTIK : Jurnal Bahasa dan Sastra
Vol 10, No 1 (2025): LINGUISTIK: Jurnal Bahasa & Sastra

THE CORRELATION BETWEEN STUDENTS’ SELF-ESTEEM AND THEIR SPEAKING SKILL PERFORMANCE AT SMP NEGERI 5 TANJUNG MORAWA

Nurhalimah, Elisabet Ziliwu, Puji Hariati, (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Mar 2025

Abstract

Tujuan penelitian ini dilakukan untuk melihat kemampuan siswa berbicara dalam hubungan tingkat kepercayaan diri seseorang. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan analisis korelasi. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 192 siswa dengan sampel sebanyak 30 siswa sehingga metode pengambilan sampel yang digunakan adalah simple random sampling. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan uji instrumen (validitas dan reliabilitas). Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara harga diri dengan kemampuan siswa. Dengan nilai korelasi r 0,459 dengan signifikansi 0,000 < 0,01. Data tersebut termasuk ke dalam harga diri sedang. Ini membuktikan penelitian ini membantu dalam kinerja keterampilan berbicara mereka. Ha diterima Ho ditolak yang berarti terdapat hubungan antara harga diri dengan berbicara siswa. Semakin tinggi harga diri maka semakin rendah kecemasan berbicara siswa dan sebaliknya.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

Linguistik

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

LINGUISTIK : Jurnal Bahasa dan Sastra berisi artikel-artikel ilmiah tentang bahasa, sastra, linguistik, dan hubungannya dengan pengajaran, baik yang ditulis dalam bahasa Indonesia maupun bahasa asing. Artikel yang dimuat berupa kajian dan aplikasi teori, hasil penelitian, dan pembahasan ...