Sekolah Dasar: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan
Tahun 25 Nomor 2 November 2016

PENANAMAN NILAI-NILAI BUDI PEKERTI DI SEKOLAH DASAR

Sulthoni Sulthoni (Universitas Negeri Malang)



Article Info

Publish Date
21 Aug 2017

Abstract

Abstract: This research aimed at describing the moral values dissemination in elementary school. This research implemented descriptive qualitative research using study case. Data collection was conducted by doing an interview, observation, and documentation study. The result of this research showed that the moral values dissemination in elementary school is started by providing learning facility, teachers, and administration officer, until the behavioral example which will be easier to be imitated by the students. Religious extracurricular and important date of national agenda or religious agenda is the momentum of media teaching moral values effectively.Keywords: moral values, elementary schoolAbstrak: Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan penanaman nilai-nilai budi pekerti di sekolah dasar. Penelitian menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan desain studi kasus.Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, observasi, dan studi dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan penanaman nilai budi pekerti di SD dimulai dengan penyediaan fasilitas belajar, mushola, kebersihan, dan peraturan yang mengikat kepala sekolah, para guru, tenaga administrasi, sampai dengan keteladanan perilaku yang baik sehingga mudah ditiru anak. Kegiatan ekstrakurikuler keagamaan dan hari-hari besar nasional maupun keagamaan merupakan sarana pendidikan budi pekerti yang efektif.Kata kunci: nilai-nilai budi pekerti, Sekolah Dasar

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

SD

Publisher

Subject

Education

Description

Periodically published twice a year in May and November ( ISSN 0854-8285 ) ( E ISSN 2581-1983 ) ; contains writings on conceptual ideas, studies and application of theories, practical writing, and the results of educational research and teaching of elementary ...