Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 5 No. 1 (2025): Innovative: Journal Of Social Science Research

Rancang Bangun Alat Pengaduk Adonan Krupuk Bawang dengan Pendekatan Antropometri pada UMKM Krupuk Gunyah Magetan

Rifai, Muchamad Hakim (Unknown)
Satoto, Handy Febri (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Feb 2025

Abstract

UMKM Kerupuk Bawang Gunyah merupakan salah satu UMKM yang bergerak di bidang produksi kerupuk bawang di Magetan. UMKM ini dapat memproduksi kerupuk bawang 624Kg dalam satu bulan dan membutuhkan mininal 24 Kg bahan baku setiap harinya. Saat ini UMKM Kerupuk Gunyah milik Ibu Lisa memiliki permasalahan yang signifikan pada bagian pengadukan adonan. Proses pengadukan masih menggunakan mixer dan baskom kecil dengan posisi tubuh yang kurang nyaman, sehingga timbul rasa sakit pada bagian tubuh tertentu yang mengakibatkan proses produksi kurang maksimal. Oleh karena itu, peneliti tertarik untuk mengangkat permasalahan ini. Dengan membuatkan alat pengaduk adonan berkapasitas besar dengan memperhatikan nilai ergonomi menggunakan pendekatan antropometri dan presentil untuk memperoleh ukuran dimensi tubuh pekerja yang nantinya diharapkan mampu meningkatkan produktivitas para pekerja.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...