Jurnal Manajemen dan Organisasi Review (MANOR)
Vol. 6 No. 2 (2024): Jurnal Manajemen dan Organisasi Review (MANOR)

Pengaruh Lokasi, Persepsi Harga, Dan Promosi Terhadap Keputusan Berkunjung Wisatawan Di Kebun Raya Bogor

Hosanna, Marlinda (Unknown)
Paludi, Salman (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi bagaimana lokasi, persepsi harga, dan promosi mempengaruhi keputusan pengunjung untuk mengunjungi Kebun Raya Bogor. Sebanyak 100 responden berpartisipasi dalam studi ini, dan data dianalisis menggunakan uji asumsi klasik serta analisis regresi linier berganda menggunakan perangkat lunak IBM SPSS 25. Teknik sampling yang digunakan adalah accidental sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lokasi, persepsi harga, dan promosi secara signifikan mempengaruhi keputusan pengunjung untuk berkunjung ke Kebun Raya Bogor.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

manor

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance

Description

Fokus dan ruang lingkup MANOR: Jurnal Manajemen dan Organisasi Review adalah: 1. Manajemen Sumber Daya Manusia 2. Manajemen Pemasaran 3. Manajemen Keuangan 4. Manajemen Operasional 5. Manajemen ...