Heat Exchanger atau alat penukar panas adalah alat yang digunakan untuk memindahkan panas dari sistem ke sistem lain tanpa perpindahan massa dan dapat pula berfungsi untuk pemanas maupun sebagai pendingin. Penelitian ini bertujuan agar menjadikan alat uji Heat Exchanger dapat berfungsi secara optimal sehingga menghasilkan data yang sesuai. Salah satu komponen yang digunakan untuk mengalirkan fluida di dalam Heat Exchanger adalah pompa sentrifugal. Setelah dilakukan uji kinerja untuk pompa yang dipilih, pompa bekerja dengan baik dan sesuai dengan kebutuhan. Kata Kunci : Sistem Uji, Heat Exchanger, Concentric Tube
Copyrights © 2022