J-CEKI
Vol. 1 No. 2: Februari 2022

Peningkatan Kedisiplinan Guru Dalam Kehadiran Mengajar Dikelas Melalui Reward and Punishment di SMAN 3 Kota Bima Tahun Pelajaran 2019/2020

Syaiful Syaiful (SMAN 3 Kota Bima)



Article Info

Publish Date
11 Feb 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kedisiplinan guru dalam kehadiran mengajar dikelas melalui penerapan Reward and Punishment di SMAN 3 Kota Bima tahun pelajaran 2019/2020. Jenis ini adalah Penelitian Tindakan Sekolah (PTS), yang dirancang dalam dua siklus, tiap siklus terdiri dari empat tahapan, yaitu: perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi.. Subyek dalam penelitian ini adalah guru SMAN 3 Kota Bima sebanyak 25 orang. Instrumen yang digunakan adalah lembar observasi dan angket. Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat 88% guru yang tidak terlambat hadir dikelas, sehingga dapat disimpulkan bahwa ada peningkatan kedisiplinan guru dalam kehadiran mengajar dikelas melalui penerapan Reward and Punishment di SMAN 3 Kota Bima tahun pelajaran 2019/2020.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

J-CEKI

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

J-CEKI : Jurnal Cendekia Ilmiah diterbitkan oleh CV. ULIL ALBAB CORP. J-CEKI terbit 6 kali dalam setahun atau tiap 2 bulan sekali. J-CEKI menerbitkan artikel bidang Humaniora dan Ilmu Sosial. Humaniora: Bahasa dan Linguistik, Sejarah, Sastra, Seni Pertunjukan, Filsafat, Agama, Seni Rupa. Ilmu ...