Abstract: The tourist area or Sunan Muria tourism complex is an area that is familiar to the community, especially the Muslim community. The Sunan Muria tourist complex is located in the northern part of Kudus Regency. Every day it is always busy with tourists both inside and outside the city. With the large number of visitors and the increasing development of this tourist area , it ultimately has several positive and negative impacts on the spatial and environtmental layout of the area. This research was carried out using a qualitative research methods with a descriptive method, namely by digging to find out and then describing in detail the impacts that occur due to the existence of the Sunan Muria tourism area. The data collection technique used is by direct observations of the research object and conducting interviews with informants,related from the results of observations and research, it shows that the object and conducting existence of the Sunan Muria tourist complex has an impact on the environtment, namely the spatial layout of the tourist complex and local settlements has canged, the economy has improved, the visual quality of the buildings and so on.Keyword: Sunan Muria, Spatial, environtmentAbstrak: Kawasan wisata atau kompleks pariwisata Sunan Muria merupakan kawasan yang tidak asing lagi bagi masyarakat khususnya masyarakat muslim. Kompleks wisata Sunan Muria ini terletak di Kabupaten Kudus bagian utara, Kawaasan ini setiap harinya selalu ramai dikunjungi oleh wisatawan baik dalam maupun luar kota. Dengan banyaknya pengunjung dan semakin berkembangnya Kawasan wisata ini akhirnya menimbulkan beberapa dampak baik positif maupun negatif bagi tata ruang dan lingkungan Kawasan tersebut. Penelitian ini dilaksanakan dengan metode penelitian kualitatif dengan metode deskriptif yaitu dengan cara menggali mencari tahu kemudian mendeskripsikan secara rinci dampak-dampak yang terjadi akibat adanya Kawasan pariwisata Sunan Muria, Teknik pengumpualn data yang digunakan adalah dengan cara observasi langsung kepada obyek penelitian dan melakukan wawancara kepada informan terkait. Dari hasil observasi dan penelitian menunjukkan bahwa eksistensi kompleks wisata Sunan Muria memberikan dampak pada lingkungan yaitu, tata ruang komplek wisata dan permukiman setempat yang telah berubah, perekonomian yang meningkat, kualitas visual bangunan dan lain sebagainya.Kata Kunci: Sunan Muria, Tata Ruang, Lingkungan
Copyrights © 2024