Jurnal Akuntansi Neraca
Vol. 2 No. 4 (2025): Januari

Pengaruh Kompetensi Aparatur, Akuntabilitas,Moralitas Individu, dan Sistem Pengendalian Internal Terhadap Pencegahan Fraud Dalam Pengelolaan Dana Desa Di Kecamatan Kalipare

Diadon, Maria Reinaliani (Unknown)
Sari, Ati Retna (Unknown)
Irianto, Mochamad Fariz (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Apr 2025

Abstract

Tujuan dilakukannya penelitian ini yaitu untuk menguji dan menjelaskan pengaruh kompetensi aparatur desa , akuntabilita, moralitas individu dan sistem pengendalian internal terhadap pencegahan fraud dalam pengelolaan dana desa. Metode penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif dan jensi data dalam penelitian ini berupa data primer yang diperoleh dengan cara menyebarkan kuisioner. Responden dalam penelitian ini yaitu seluruh aparatur yang bekerja di desa se-Kecamatan Kalipare. Dengan teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Selanjutnya data tersebut dianalisis dengan menggunakan regresi linier berganda, heteroskedastisitas, normalitas, multikolinearitas, validitas, dan reabilitas. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kompetensi aparatur,akuntabilitas,moralitai individu ,dan sistem pengendalian internal memiliki pengaruh yang signifikan secara simultan terhadap pencegahan fraud dalam pengelolaan dana desa. Secara parsial, kompetensi aparatur tidak berpengaruh terhadap pencegahan fraud dalam pengelolaan dana desa, akuntabilitas memiliki pengaruh positif terhadap pencegahan fraud dalam pengelolaan dana desa, moralitas individu memiliki pengaruh positif terhadap pencegahan fraud dalam pengelolaan dana desa dan sistem pengendalian internal memiliki pengaruh positif terhadap pencegahan fraud dalam pengelolaan dana desa

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JAN

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Akuntansi Neraca publishes research articles from various topics in accounting and finance, including to the following topics: Financial Accounting Capital Market Islamic Accounting and Financial Management Public Sector Accounting Management Accounting Auditing Corporate Governance Ethics ...