Jurnal Sistem Komputer Triguna Dharma (JURSIK TGD)
Vol. 4 No. 2 (2025): JURSIK TGD EDISI MARET

Rancang Bangun Alat Pelontar Shuttlecock Menggunakan Teknik Counter Berbasis Mikrokontroler

Fachriza, Mhd Arby (Unknown)
Setiawan, Dedi (Unknown)
Saripurna, Darjat (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Mar 2025

Abstract

Dalam olahraga bulutangkis para atlit ketika melakukan latihan masih memerlukan bantuan pelatih atau teman bermain untuk dapat melakukan latihan, cara ini kurang efektif oleh karena itu dibutuhkan sistem yang dapat membantu pelatih bulutangkis. Didalam penelitian rancang bangun alat pelontar shuttlecock dibuat agar mempermudah para pelatih dalam melatih bulutangkis.Dalam penelitian ini metodologi penelitian perancangan sistem yang digunakan yaitu teknik counter menggunakan arduino uno sebagai mikrokontroller, motor dc untuk melontarkan bola dan servo untuk mengarahkan bola ke pelontar serta sensor infrared untuk menghitung jumlah bola yang dilontarkan.Hasilnya sistem berjalan dengan baik dan dapat bekerja sesuai yang diinginkan yaitu dapat melontarkan bola ke atlet untuk melakukan latihan. Sistem ini sangat membantu para pelatih dan atlit dalam menjalankan latihan sehari-hari.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jskom

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering

Description

Jurnal Sistem Komputer Triguna Dharma merupakan Jurnal yang menampung hasil penelitian dari Mahasiswa khususnya mahasiswa di Program Studi Sistem Komputer. Jurnal ini menampung publikasi dibidang ilmu komputer khususnya Sistem Cerdas, Internet of Thing, Mikrokontroler / Arduiono, Robotika dan ...