Behavioral Accounting Journal
Vol. 7 No. 1 (2024): January-June 2024

Dimensi Etika Akuntan Publik dalam Era Digital

Oehoedoe, Muhammad Sabrian (Unknown)
Mahardika, Fidyah (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2024

Abstract

Artikel ini menguraikan tantangan dan tanggung jawab etika akuntan, khususnya akuntan publik, beserta pemanfaatan teknologi digital dengan metode telaah pustaka. Teori utilitarianisme digunakan untuk menjawab bagaimana akuntan publik seharusnya memanfaatkan teknologi digital seperti AI dan big data untuk menghasilkan penilaian yang berkualitas dan etis. Artikel ini juga menguraikan bagaimana akuntan mempertahankan penilaian etis di tengah dilema etika terkait pemanfaatan teknologi. Artikel ini berkontribusi dalam membangun perspektif moral-etika dalam memanfaatkan teknologi dalam pekerjaan akuntan dan mencegah terjadinya penyimpangan etika yang dapat berdampak pada bisnis dan masyarakat. Penelitian ini memberikan masukan terkait etika yang harus dimiliki akuntan publik di era digital.   This article describes the ethical challenges and responsibilities of accountants, especially public accountants, along with the use of digital technology with the literature review method. The theory of utilitarianism is used to answer how public accountants should use digital technology such as AI and big data to produce high-quality and ethical judgments. This article also describes how accountants maintain ethical judgment in the midst of ethical dilemmas related to the use of technology. This article contributes to building a moral-ethical perspective in utilizing technology in accountant work and preventing ethical deviations that can impact business and society. This research provides input regarding ethics that must be owned by public accountants in the digital era.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

baj

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

An objective of Behavioral Accounting Journal (BAJ) is to publish the high quality articles of behavioral accounting research from various paradigm, both mainstream or non mainstream. Specifically, BAJ accepts the articles of behavioral research in the areas: - Financial Accounting - Taxation - ...