eCo-Buss
Vol. 7 No. 3 (2025): eCo-Buss

Pengaruh Citra Merek dan Kesadaran Merek Terhadap Keputusan Pembelian Produk Skintific Pada TikTokshop (Studi Kasus Mahasiswa FEB Universitas Bandar Lampung)

Fatmasari, Agnes Nofita (Unknown)
Barusman, M. Yusuf S. (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Apr 2025

Abstract

Studi ini menganalisis pengaruh citra merek dan kesadaran merek terhadap keputusan pembelian produk skincare Skintific melalui Tikok Shop, pada mahasiswa FEB Universitas Bandar Lampung. Metodologi menggunakan teknik kuantitatif yang dilakukan dengan analisis regresi linier berganda. Data telah dikumpulkan dari sembilan puluh responden yang merupakan pengguna aktif TikTok. Temuan didapat citra merek memiliki kontribusi signifikan pada keputusan pembelian. Demikian pula, kesadaran merek berpengaruh secara signifikan dalam mendorong keputusan pembelian. Pengujian menunjukan kedua variabel tersebut simultan berpengaruh pada keputusan pembelian. Hasil ini mengungkapkan citra merek dan kesadaran merek bersamaan menjelaskan sebagian besar variasi dalam keputusan pembelian. Oleh karena itu, disarankan agar skintific meningkatkan strategi pemasaran dengan fokus pada kedua aspek ini di platform tiktok.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

eb

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Focus on the development of economic sciences especially ECommerce and Business, both scientific and practical review, so it is expected to become a scientific medium for the creation of integration between theoretical studies and practical studies for the development of economic science in various ...