Penulisan makalah ini bertujuan memberikan pemahaman tentang penggunaan bahas pengantar dalamdunia pendidikan. Metode yang digunakan adalah metode tinjauan pustaka. Teknik pengumpulan datamenggunakan teknik dokumentasi yang bersumber dari beberapa data referensi, seperti buku, jurnal daninternet. Pada analisis data digunakan beberapa langkah, diantaranya reduksi data, seleksi data, sintesis,interpretasi dan kesimpulan. Hasil yang diperoleh, yaitu penggunaan bahasa asing dan daerah dalamdunia pendidikan dapat disikapi dengan mengubah karakter bangsa melalui bahasa Indonesia,menggunakan bahasa asing dan bahasa Indonesia secara proporsional, menggunakan bahasa Indonesiapada forum-forum resmi, meningkatkan pemakaian bahasa Indonesia secara baik dan benar, menjagakarakteristik bangsa Indonesia melalui bahasa Indonesia
Copyrights © 2017