Seiring dengan meningkatnya kemampuan perangkat seluler, maka kebutuhan akan pulsa juga berkembang pesat. Saat ini reseller hanya memanfaatkan teknologi SMS (Short Message Service) secara konvensional untuk melakukan transaksi. Untuk membantu dalam proses pengiriman pulsa yang lebih efisien, maka dibangunlah menggunakan protokol XMPP. Pada Penelitian ini menggunakan metode perancangan Extreme Programming dengan 4 (empat) tahapan yaitu proses planning, proses design, proses coding dan proses testing. Hasil dari pengujian yang dilakukan dengan menggunakan black box testing serta kuisioner dari para reseller, aplikasi yang membantu dalam transaksi pulsa, serta meningkatkan efisiensi waktu dalam proses pengiriman pulsa.
Copyrights © 2017