Jurnal Aplikasi Bisnis
Vol. 1 No. 1 (2015)

PENGARUH FAKTOR PSIKOLOGIS DAN EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK TUPPERWARE (STUDI PADA WARGA DESA TLEKUNG KOTA BATU)

Eva Kusmawati (Politeknik Negeri Malang, Indonesia)
Joko Samboro (Politeknik Negeri Malang, Indonesia)



Article Info

Publish Date
15 Jun 2015

Abstract

TujuanPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa berpengaruhnya faktor psikologis terhadap keputusan pembelian, ekuitas merek terhadap keputusan pembelian, seberapa berpengaruh secara simultan antara faktor psikologis dan ekuitas merek terhadap keputusan pembelian produk Tupperware.MetodePenelitian ini menggunakan metode kuantitatif, jenis penelitian yang di gunakan yaitu explonatory research dengan variabel faktor psikologis dan ekuitas merek terhadap keputusan pembelian.HasilHasil analisis regresi berganda menunjukkan Fhitung lebar besar Ftabel yaitu Fhitung 152,037 lebih besar 2,39 F tabel 2,70 dengan tingkat signifikansi 0,000 dan koefisien determinasinya 0,832. Hal ini berarti bahwa pengaruh faktor psikologis dan ekuitas merek terhadap keputusan pembelian sebesar 83,2 persen dan sisanya 16,8 persen dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak di bahas dalam penelitian ini

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jab

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

JAB Jurnal Aplikasi Bisnis adalah jurnal ilmiah yang terbit dua kali dalam satu tahun yakni Juni dan Desember. Jurnal Aplikasi Bisnis bertujuan untuk meningkatkan kualitas ilmu pengetahuan dan menyalurkan ide, gagasan, serta ilmu pengetahuan dan bisnis bagi para sarjana, mahasiswa, praktisi, dan ...