Jurnal Ilmiah Bongaya (JIB)
Vol. 1 No. 1 (2016): Vol.1 No.1 : April 2016 : Jurnal Ilmiah Bongaya

Peran dan Penataan Konflik dalam Organisasi

Rapanna, Patta (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Nov 2017

Abstract

Semakin besar ukuran suatu organisasi semakin cenderung menjadi kompleks keadaannya. Kompleksitas ini menyangkut berbagai hal seperti kompleksitas alur informasi, kompleksitas komunikasi, kompleksitas pembuat keputusan, kompleksitas pendelegasian wewenang dan sebagainya. Kompleksitas lain adalah sehubungan dengan sumber daya manusia. Seperti kita ketahu­i bahwa sehubungan dengan sumber daya manusia ini dapat diidentifikasi pula berbagai kompleksitas seperti kompleksitas jabatan, kompleksitas tugas, kompleksitas kedudukan dan status, kompleksitas hak dan wewenang dan lain-lain. Kompleksitas ini dapat merupakan sumber potensial untuk timbulnya konflik dalam organisasi, terutama konflik yang berasal dari sumber daya manusia, dimana dengan berbagai latar belakang yang berbeda tentu mempunyai tujuan yang berbeda pula dalam tujuan dan motivasi mereka dalam bekerja

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

JIB

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

jurnal yang berisi tulisan yang diangkat dari hasil penelitian, gagasan konseptual, kajian dan aplikasi teori di bidang Manajemen dan Akuntansi. Diterbitkan dua kali setahun (Juni dan Desember) oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) STIEM Bongaya ...