IJTB | INTERNATIONAL JOURNAL OF TECHNOLOGY AND BUSINESS
Vol 2, No 1 (2016)

Efektifitas Penggunaan E-Learning Moodle, Google Classroom Dan Edmodo

Hakim, Abdul Barir (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jan 2016

Abstract

STIMIK ESQ menggunakan sistem e-learning dalam mendukung proses belajar dan mengajar. Tetapi sistem e-learning yang digunakan tidak dimanfaatkan secara optimal, sehingga dapat disimpulkan bahwa penggunaan sistem e-learning belum membangkitkan minat dan motivasi mahasiswa dan collaborative learning belum terwujud. Oleh karena itu dilakukan erbandingan sebagian fitur pada sistem e-learning yang telah digunakan oleh STIMIK ESQ, yaitu Moodle, Edmodo dan Google Classroom.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

i-statement

Publisher

Subject

Computer Science & IT Other

Description

I-STATEMENT (Information Systems and Technology Management) is published twice annually to demonstrate the latest scientific research that tests, extends and builds the theory of information systems and technology management and contributes directly to the practical world of information systems and ...