CJPP
Vol. 10 No. 3 (2023): Character: Jurnal Penelitian Psikologi

CORRELATION BETWEEN ORGANIZATIONAL JUSTICE WITH WORK ENGAGEMENT AT EMPLOYEES OF PT X JOMBANG

Nihriawan, Kevin Al Islamay (Unknown)
Satiningsih, Satiningsih (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Jul 2023

Abstract

Berlandaskan rumusan masalah peneliti merumuskan tujuan penelitian yaitu untuk menemukan hubungan antara organizational justice dengan work engagement pada karyawan PTX Jombang. Lokasi penelitian berada di Perusahaan PT. X Jombang. Perusahaan ini sebagai perusahaan swasta nasional bergerak di bidang di bidang makanan olahan dan produk olahan (frozen food). Populasi pada PT. X terdapat 231 karyawan dengan karakteristik 209 orang sebagai karyawan produksi atau buruh sedangkan karyawan berjumlah 22 orang terdiri dari kumpulan staff. Sampel penelitian berjumlah 143 karyawan dengan hipotesis yang diajukan yaitu H0: tidak ada hubungan antara variabel organizational justice dengan work engagement pada karyawan PT. X Jombang danH1: ada hubungan antara variabel organizational justice dengan work engagement pada karyawan PT. X Jombang. Setelah dilakukannya uji hipotesis didapatkan bahwa nilai signifikansi sebesar 0,001 dan diketahui hasil tabel uji hipotesis didapati nilai koefisien korelasi sebesar 0,668. Dari kesimpulan tersebut dapat membuktikan bahwa (H1) tidak ditolak atau diterima: ada hubungan antara Organizational Justice dengan Work Engagement Pada Karyawan PT. X Jombang.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

character

Publisher

Subject

Education Public Health Social Sciences

Description

Character Jurnal Penelitian Psikologi is a peer-reviewed journal that covers all topics in theoretical and applied psychology that is managed by Department of Psychology, Faculty of Psychology, Universitas Negeri Surabaya. This journal is published in January, May, and September by Universitas ...