Jurnal Penelitian Pendidikan
Vol 1 No 2 (2009): Jurnal Penelitian Pendidikan

Thinking Allout Pair Problem Solving (TAPPS): Suatu Model Pembelajaran Kooperatif

jiyanto (Prodi Pendidikan Sejarah STKIP PGRI Pacitan)



Article Info

Publish Date
02 Jun 2022

Abstract

meluangkan lebih banyak waktu dan perhatian untuk mempersiapkan dan menyusun metode yang lebih baik. Yang diperkanalkan dalam metode pembelajaran cooperative learning bukan sekadar kerja kelompok, melainkan pada penstrukturannya. Tujuan dari penelitian ini adalah: untuk mengungkap pengaruh pembelajaran kooperatif model TAPPS terhadap hasil belajar siswa. Serta ingin mengetahui seberapa jauh pemahaman dan penguasaan materi setelah diterapkannya pembelajaran kooperatif model TAPPS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode kooperatif model TAPPS berpengaruh positif terhadap ketuntasan daya serap peserta didik dalam memahami materi pembelajaran.

Copyrights © 2009






Journal Info

Abbrev

jpp

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

This journal is media for strenghtening communication, research and revelopment of educational sciences. High quality open access peer reviewed research journal in field of education focusing on learning innovations, social science education, linguistics education, sport science education, ...