Jurnal Penelitian Pendidikan
Vol 1 No 2 (2009): Jurnal Penelitian Pendidikan

Politik Anggaran Pendidikan: Konsep dan Kebijakan Pembiayaan Pendidikan di Indonesia

didin kurniadin (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jun 2022

Abstract

Pendidikan mempunyai kedudukan sangat penting dalam pembangunan bangsa. Karenannya pendidikan merupakan human investment yang berarti kesuksesan masa depan bangsa sangat ditentukan oleh investasi saai ini. Pentingnya posisi pendidikan tersebut mensyaratkan pengelolaan pendidikan yang cermat melalui prosedur manajemen yang baik dan didukung dengan pembiayaan yang memadai. Undang-Undang mengamanatkan bawa angaran pendidikan selain biaya kedinasan dialokasikan minimal 20 persen dari APBN dan APBD. Akan tetapi, hingga saat ini amanat undang-undang tersebut belum dapat terpenuhi. Hal ini terkait dengan kemauan, kemampuan, keberanian dan political will pemerintah. Oleh karena itu dibutuhkan kebijakan politik anggaran pendidikan yang rasional, tegas dan konstitusional agar pendanaan pendidikan dapat sesuai dengan amanat undang-undang.

Copyrights © 2009






Journal Info

Abbrev

jpp

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

This journal is media for strenghtening communication, research and revelopment of educational sciences. High quality open access peer reviewed research journal in field of education focusing on learning innovations, social science education, linguistics education, sport science education, ...