Penelitian Gizi dan Makanan (The Journal of Nutrition and Food Research)
JILID 2 (1972)

ANEMI GIZI PADA WANITA HAMIL DI DESA BENDUNGAN KABUPATEN BOGOR

Soekartijah Martoatmodjo (Balai Penelitian Gizi Unit Semboja, Depkes Ri, Jakarta)
Muhilal Muhilal (Balai Penelitian Gizi Unit Semboja, Depkes Ri, Jakarta)
M. Enoch (Balai Penelitian Gizi Unit Semboja, Depkes Ri, Jakarta)
Husaini Husaini (Balai Penelitian Gizi Unit Semboja, Depkes Ri, Jakarta)
Ch. W. Angkuw (Rumah Sakit Palang Merah Indonesia, Bogor)
Drajat D. Prawiranegara (Ketua Proyek Penelitian Gizi dan Makanan, Pelita I)



Article Info

Publish Date
20 Nov 2012

Abstract

Penyelidikan anemi gizi pada wanita hamil ini meliputi penyedilikan makanan dan sosial ekonomi, pemeriksaan klinis dan penentuan darah. Tidak terdapat banyak variasi dalam macam bahan makanan sehari-hari dan cara memasaknya. Sebanyak 80% dari jumlah kalori didapat dari beras dan 6-7% dari jumlah kalori didapat dari ikan kering asin. Jika dibandingkan dengan daftar kecukupan zat gizi untuk Indonesia terdapat kekurangan dalam jumlah yang dikonsumsi.Tidak semua kadar hemoglobin rendah berkolerasi dengan protein serum rendah, besi serum rendah atau hematokrit rendah. Prosentase rata-rata kejenuhan transferrin terdapat pada tingkat perbatasan.Hasil penyelidikan di desa ini memberikan gambaran adanya prevalensi anemi gizi ringan dan sedang 60 sampai 85%, baik pada wanita hamil maupun tidak hamil.

Copyrights © 1972






Journal Info

Abbrev

pgm

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Social Sciences

Description

Focus and Scope Penelitian Gizi dan Makanan is a journal developed to disseminate and discuss the scientific literature and other research on the development of health in the field of food and nutrition. This journal is intended as a medium for communication among stake holders on health research ...