ABSTRACTChanges in learning methods have the potential to cause psychological effects on students. The impact of these changes puts students at risk of mental health problems, one of which is stress. The research method used in this research is quantitative. This research was conducted on students in the city of Surabaya who underwent online learning, the number of respondents was 153 people. The data collection technique of this research is a survey using a questionnaire. The academic self-efficacy variable in this study was measured using the academic self-efficacy scale, the student engagement variable using the Online Student Engagement Scale (OSE), and the academic burnout variable using Maslach Burnout. Inventory-Student Survey (MBI-SS). Data analysis used stepwise regression using SPSS for windows application. Based on the research data analysis, the regression of the academic self-efficacy variable on academic burnout showed significant results with p = 0.000 and R2 = 0.092. The regression results of academic self-efficacy and student engagement variables on academic burnout showed significant results with p = 0.000, R2 = 0.023. There is a significant negative effect between academic self-efficacy on academic burnout. Then in this study, the results also show that there is a significant negative effect between student engagement on academic burnout, so it can be concluded that there is a significant simultaneous or joint effect between academic self-efficacy and student engagement variables on academic burnout. ABSTRAKPerubahan metode pembelajaran berpotensi menimbulkan efek psikologis bagi siswa. Dampak dari perubahan tersebut menempatkan siswa pada risiko masalah kesehatan mental, salah satunya adalah stres. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah kuantitatif. Penelitian ini dilakukan pada mahasiswa di Kota Surabaya yang menjalani pembelajaran daring, jumlah responden 153 orang. Teknik pengumpulan data penelitian ini adalah survei menggunakan kuesioner. Variabel academic self-efficacy dalam penelitian ini diukur dengan menggunakan skala academic self-efficacy, variabel student engagement menggunakan Online Student Engagement Scale (OSE), dan variabel academic burnout menggunakan Maslach Burnout. Inventory Student Survey (MBI-SS). Analisis data yang digunakan stepwise regression dengan menggunakan aplikasi SPSS for windows. Berdasarkan analisis data penelitian, regresi variabel academic self-efficacy terhadap academic burnout menunjukkan hasil yang signifikan dengan p = 0,000 dan R2 = 0,092. Hasil regresi variabel academic self-efficacy dan student engagement terhadap academic burnout menunjukkan hasil yang signifikan dengan p = 0,000, R2 = 0,023. Terdapat pengaruh negatif yang signifikan antara academic self-efficacy terhadap academic burnout. Kemudian pada penelitian ini hasil juga menunjukkan bahwa terdapat pengaruh negatif yang signifikan antara student engagement terhadap academic burnout, sehingga dapat disimpulkan bahwa adapengaruh simultan atau bersama yang signifikan antara variabel academic self-efficacy dan student engangement terhadap academic burnout.
Copyrights © 2022