Jurnal Riset Mahasiswa Akuntansi (JRMA)
Vol. 11 No. 2 (2023): JURNAL RISET MAHASISWA AKUNTANSI VOLUME 11 NOMOR 2 TAHUN 2023

Analisis Akuntabilitas dan Transparansi Keuangan Partai Politik yang Bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah

Ndout , Ahmad (Unknown)
Sopanah, Ana (Unknown)
Dewi, Indah (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2023

Abstract

Penelitian ini mengenai akuntabilitas dan transparansi keuangan partai politik yang bertujuan untuk menilai praktek pengelolaan keuangan yang bersumber dari APBN berdasarkan ISAK 35. Pada penelitian ini peneliti menggunakan metode penelitian deskriptif kuantitatif, dengan menggunakan teknik pengumpulan data yaitu survei, wawancara dan dokumentasi yang dialkukan pada informan Parati Gerindra. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa, Partai Gerindra dalam mengelola keuangannya sudah dipertanggungjawabkan secara akuntabel dan transparan, namun laporan keuangannya belum mengacu pada ISAK Nomor 35.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jrma

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Riset Mahasiswa Akuntansi (JRMA) published 2 (two) times a year (April, October), contains the publication of the student final assignment research, research students and lecturers in the field of Accounting. JRMA is published by the Faculty of Economics and Bussiness, Kanjuruhan University ...