Penelitian ini mempunyai tujuan untuk menganalisis Pengaruh Motivasi dan Lingkungan kerja terhadap Kinerja karyawan di PT Gana Sakti Indonesia Jakarta Barat. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Jumlah Sampel dalam penelitian ini menggunakan sampling jenuh yang teknik penentuan sampelnya menggunakan 50 pegawai. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan studi lapangan, observasi (pengamatan) dan kuesioner/angket. Hasil dari uji t bahwa Motivasi terhadap kinerja pegawai Di PT Gana Sakti Indonesia Jakarta Barat berdasarkan ????ℎ???????????????????? Motivasi (2,830) < ???????????????????????? (2,011), maka Ha diterima dan Ho ditolak, sedangkan Pengaruh Lingkungan Kerja terhadap kinerja pegawai Di PT Gana Sakti Indonesia Jakarta Barat berdasarkan hasil ????ℎ???????????????????? Lingkungan Kerja (4,345) < ???????????????????????? (2,011) maka Ha diterima dan Ho ditolak , menurut hasil uji F Pengaruh Motivasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Di PT Gana Sakti Indonesia Jakarta Barat. Berdasarkan hasil uji F model pertama, maka nilai F sebesar 20,862 lebih besar dari nilai f tabel sebesar 3,20 dengan tingkat signifikan 0,000 < 0,05 maka secara simultan variabel Motivasi dan Lingkungan Kerja berpengaruh secara signifikan terhadap variabel kinerja pegawai,dan hasil nilai R Square sebesar 0,570 Artinya Motivasi dan Lingkungan Kerja memiliki kontribusi sebesar 57 % terhadap Kinerja Pegawai secara simultan.
Copyrights © 2024