Jurnal Hamka ilmu pendidikan islam
Vol. 2 No. 01 (2022): Edisi July 2022

Manajemen Program Literasi Dalam Meningkatkan Kualitas GuruDi TkBintang 33 Ujung Batu

Jumita Sari Jumita Sari (UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
27 Jul 2022

Abstract

h salah satunya kemampuan literasi guru yang sangat penting untuk ditingkatkan. Penelitianbertujuan untuk mengetahui manajemen program literasi dalam meningkatkan kualitas guru di TKBintang 33 Ujung Batu. Metodologi penelitian menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Tekhnikpengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Responden penelitian terdiri dari 1orangketua yayasan, kepala sekolah dan 2 orang guru. Tekhnik analisis data menggunakammodel analisisMilles and Huberman, menggunakan tiga langkah analisis: reduksi data, display data dan pengambilankeputusan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa manajemen program literasi dalam meningkatkan kualitasguru di TK Bintang 33 Ujung Batu Guru dengan langkah-langkah: 1) Tahap perencanaan; merencanakanprogram literasi, 2)Tahap pengorganisasian; membentuk kerjasama dengan lenggok media, 3)Tahappelaksanaan; membuat karya tulis, 4)Tahap evaluasi; ketua yayasan melakukan penilaian dan perbaikanterhadap hasil karya tulis kepala sekolah dan guru. Kata Kunci: Manajemen, Literasi, Guru, Kualitas

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

hamka

Publisher

Subject

Arts Humanities Neuroscience Social Sciences Other

Description

HAMKA Journal of Educational Sciences (E-ISSN 2829-8705) is a quality open access peer-reviewed research journal published by The STIT Internasional Muhammadiyah Batam Indonesia. The focus and scope of this journal are on Early Childhood Islamic Education, and Arabic Language Education. Jurnal Hamka ...