Pandemi Covid membuat Lembaga Pendidikan di Indonesia melakukan Pembelajaran Luring menjadidaring salah satu media yang digunakan dalam pembelajaran yaitu aplikasi wordwall. Tujuanpenelitian yang ingin di capai dalam penulisan ini yaitu meningkatkan hasil belajar siswa kelas VIII A(2 SMP) di SMP Mashita Batam, dengan menggunakan aplikasi wordwall pada mata pelajaranBahasa Arab. penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Deskriptif kualitatif yaituserangkaian kegiatan yang dilakukan untuk memperoleh data yang bersifat apa adanya sesuai denganfakta yang terjadi dilapangan. Tahapan pengambilan data adalah observasi dan wawancara. Hasilpenelitian media pembelajaran wordwall merupakan salah satu media interaktif yang mudahuntukdigunakan, serta dapat meningkatkan minat dan motivasi belajar siswa pada pembelajaran BahasaArab Kelas VIII A di SMP Mashita Batam. Media wordmall Selain penggunaan yang mudahdanmurah, media ini juga memiliki banyak alternatif pilihan dalam menyajikan materi dan soal. Sehinggapara pendidik dapat menggunakan pilihan alternatif lainnya sebagai variasi lain dalammengemasmateri pelajaran yang lain. Media yang menyenangkan dan bervariasi akan membuat siswa lebihaktifdan lebih termotivasi dalam mengikuti proses pembelajaran daring. Kata Kunci: Media Pembelajaran, Literasi Baca Tulis
Copyrights © 2022