Penelitian ini merupakan hasil pengalaman penulis dalam mengajarkanmateri integral kepada siswa SMK. Banyaknya kesulitan yang dihadapisiswa SMK, mendorong penulis untuk mencari strategi yang tepatdalam mengajarkan materi integral dengan cara substitusi. Gagasandibelakang aturan substitusi adalah menggantikanintegral yang agakrumit dengan integral yang lebih sederhana. Ini dilakukan denganmengganti variabel semula x dengan variabel baru u yang merupakanfungsi x. Tantangan utama dalam penggunaan aturan subsitusi adalahmemikirkan subsitusi yang tepat.Penulis menganggap bahwa masalahmateri integral yang tidak dapat diselesaikan dengan cara-cara biasadapat menggunakan cara subsitusi agar lebih mudah diselesaikan.Tetapi dalam membelajarkan materi integral dengan cara substitusikepada siswa, guru banyak mengalami kesulitan. Diperlukanstrategikhusus dalam menyampaikan materi integral dengan carasubsitusi kepada siswa agar tidak terjadi kesulitan.Dalam hal ini penulismmenawarkan cara yang lebih mudah dalam menyelesaikan soal-soalintegral selain dengan cara substitusi yaitu cara langsung denganmenggunakan simbol-simbol yang lebih mudah dipahami siswa SMK.Dengan demikian diharapkan siswa dapat mengatasi kesulitan dalammenyelesaikan soal-soal integral selain dengan cara substitusi.
Copyrights © 2016