Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING)
Vol. 8 No. 3 (2025): COSTING : Journal of Economic, Bussines and Accounting

PERAN CORPORATE GOVERNANCE MEMODERASI HUBUNGAN INVESTASI HIJAU DAN TEKANAN STAKEHOLDER DENGAN PENGUNGKAPAN EMISI KARBON

Rupianna Tambunan (Universitas Pamulang)
Iin Rosini (Universitas Pamulang)
Nofryanti (Universitas Pamulang)



Article Info

Publish Date
27 Jun 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji peran tata kelola perusahaan dalam memoderasi hubungan antara investasi hijau dan tekanan stakeholder dengan pengungkapan emisi karbon pada perusahaan non-keuangan yang terdaftar di BEI selama periode 2022-2023. Penelitian ini menggunakan 120 perusahaan sebagai sampel yang dipilih melalui teknik purposive sampling. Pengujian hipotesis dilakukan dengan model regresi linier data panel menggunakan software Eviews-12. Hasil penelitian menunjukkan bahwa investasi hijau dan tekanan stakeholder berpengaruh terhadap pengungkapan emisi karbon. Namun, tata kelola perusahaan tidak dapat memoderasi pengaruh investasi hijau terhadap pengungkapan emisi karbon, sementara tata kelola perusahaan dapat memoderasi pengaruh tekanan stakeholder terhadap pengungkapan emisi karbon.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

COSTING

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

COSTING : Journal of Economic, Bussines and Accounting reviewed covers theoretical and applied research in the field of Economics, Business and Accounting. Priority is given to those articles which satisfy the main scope of the journal, and have an impact in the research areas of interest. ...