Idealita: Jurnal Pendidikan dan Sosial Keagamaan
Vol. 5 No. 1 (2025): Maret

GRAND DESIGN SMAGATren PROYEKSI PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN UNGGULAN BERWAWASAN PESANTREN SMA NEGERI 3 PAMEKASAN

Hendri, Hendri Masduki (Unknown)
Sobirin, Muji (Unknown)
Faridah, Faridah (Unknown)
Sakdiyah, Halimatus (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Mar 2021

Abstract

Kesepakatan bersama pimpinan; pengelola; pendidik dan tenaga kependidikan (PTK) dalam rangka membangun kualitas mutu satuan pendidikan sebagai titik awal Grand design SMAGATren spektrum proyeksi penyelanggaraan pendidikan unggulan berwawasan pesantren SMA Negeri 3 Pamekasan, yang selanjutnya diangkat menjadi konteks permasalahan dalam penelitian improftif (improvetive research) dengan pendekatan analisis deskriptif sebagai pilihan rasional dalam penelitian ini. Program SMAGATren (Pesantren SMA Negeri 3 Pamekasan) merupakan skema kebijakan strategis yang berorientasi pada proses fasilitasi penegembangan minat bakat; dan potensi peserta didik agar mempunyai komptensi berkeunggulan sains teknologi (SAINTEK) berbais integratif penguatan nilai-nilai agama, yang diharapkan mampu melahirkan profil lulusan yang religius dengan kemantapan iman dan takwa kepada Tuhan yang Maha esa; beilmu pengetahuan dan berkemajuan; cerdas;  kreatif; inovatif; responsif; kompetebel; dan berdaya saing, serta mampu menjawab tantangan zaman dan tunutan dunia kerja, sebagai standar dalam spektrum proyeksi tatakelola dan tatalaksana penyelenggaraan pendidikan dan sistem pembelajaran unggulan berwawasan pesantren SMA Negeri 3 Pamekasan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

IDEALITA

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

Jurnal Idealita merupakan jurnal Sekolah Sokolah Tinggi Agama Islam Al Falah Pamekasan yang terbit setiap tahun dua kali Maret dan September. Jurnal ini mengakomodir terhadap tiga Program Studi (Prodi) yaitu Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah (PGMI), Bimbingam Konseling Islam (BKI) dan Hukum Ekonomi ...