AL-BAYAN: JURNAL HUKUM DAN EKONOMI ISLAM
Vol. 5 No. 1 (2025): JUNI

Determinan Profitabilitas Perbankan Syariah Di Indonesia

Kumalasari, Octaza Indira (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Jun 2025

Abstract

Penelitian ini menganalisis pengaruh variabel internal bank syariah yaitu Total Asset, CAR, BOPO, NPF, FDR dan variabel eksternal yaitu HHI, PDB, Inflasi dan Covid terhadap tingkat profitabilitas bank syariah di Indonesia. Bank Umum Syariah dan Unit usaha syariah yang diteliti sebanyak 33 bank pada rentang waktu tahun 2016 sampai dengan 2023 dengan menggunakan data kuartal. Metode penelitian yang digunakan adalah regresi data panel. Dari hasil estimasi menunjukkan bahwa variabel HHI, Total Assets, BOPO, FDR, NPF, Inflasi dan Covid-19 berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas bank syariah sementara variabel CAR, PDB, berpengaruh tidak signifikan terhadap profitabilitas bank syariah

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

al-bayan

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance

Description

Al-Bayan: Jurnal Hukum dan Ekonomi Islam. Jurnal ini memfokuskan pada publikasi artikel ilmiah hasil penelitian tentang Hukum Islam, lembaga keuangan mikro syariah, lembaga keuangan non bank, dan tema-tema lain yang berkaitan dengan Hukum Islam dan Ekonomi Syariah. Redaksi menerima tulisan-tulisan ...