Cendikia Muda Islam: Jurnal Ilmiah
Vol. 5 No. 01 (2025): Cendikia Muda Islam: Jurnal Ilmiah

UPAYA PEMBINA KEAGAMAAN ISLAM DALAM MENINGKATKAN KUALITAS AGAMA BAGI NARAPIDANA WANITA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS II A PALEDANG KOTA BOGOR

Komalasari, Nyai (Unknown)
Maya, Rahendra (Unknown)
Wartono, Wartono (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2025

Abstract

Lemahnya iman seseorang menjadi faktor mereka melakukan hal-hal yang dilarang oleh Allah subhanaahu wa ta'ala, sehingga mereka terjebak di Lembah Hitam dan dimasukkan ke dalam jeruji besi. Maka diperlukan upaya pembina agama untuk meningkatkan kualitas agama bagi narapidana wanita, penelitian ini menggunakan metode kualitatif. hasil penelitian: (a) upaya pembina agama Islam; (b) kajian; (c) salat lima waktu; (d) PHBI; (e) Membaca dan Menulis Alquran. faktor pendukung internal: (a) sarana dan prasarana; (b) petugas yang solid; (c)kerjasama dengan pihak luar. eksternal: (a) kesadaran narapidana; (b) motivasi keluarga. faktor penghambat internal: (a) sarana dan prasarana; (b) perubahan jadwal kegiatan. eksternal: (a) tidak ada kesadaran dan motivasi narapidana; (b) pengaruh teman. solusi faktor penghambat: (a) perbaikan sarana dan prasarana; (b) menanamkan motivasi; (c) memperkuat jadwal kegiatan narapidana

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

cendikia

Publisher

Subject

Religion Social Sciences

Description

contains various activities of the teaching staff in STAIA Bogor in handling and managing the different potentials, obstacles, challenges, and problems that exist in society. Implementation of service activities also involves the participation of the community and partners. Service activities are ...