Jurnal Pendidikan Informatika dan Sains
Vol. 14 No. 1 (2025): Jurnal Pendidikan Informatika dan Sains

Penerapan model ECIRR untuk mereduksi jumlah mahasiswa yang miskonsepsi tentang usaha dan energi

Hamdani, Hamdani (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Jun 2025

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mereduksi jumlah mahasiswa yang mengalami miskonsepsi tentang usaha dan energi. Ada 31 mahasiswa yang terlibat dalam penelitian ini. Sebanyak 15 soal pilihan ganda dengan alasan terbuka digunakan pada saat pretest dan posttest. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata persentase jumlah mahasiswa yang miskonsepsi turun sebesar 22,53%. Berdasarkan hasil uji McNemar terjadi penurunan miskonsepsi pada tujuh indicator dari sebelas indikator.

Copyrights © 2025