Jurnal Desain Sains Arsitektur (DeSciArs)
Vol. 5 No. 1 (2025): Jurnal Ilmiah Desain Sains Arsitektur (DeSciArs) Juni

PERANCANGAN GEDUNG OLAHRAGA DI KECAMATAN KAKAS - KABUPATEN MINAHASA

Efraim Pangkey, Marcelino (Unknown)
L. G. Katuuk, Antoinette (Unknown)
D. J. Mailangkay, Sonny (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Jul 2025

Abstract

Meningkatnya penduduk yang ada di kecamatan kakas kabupatem minahasa, provinsi Sulawesi utara di setiap tahunnya membuat jumlah aktivitas meningkat, yang dimana kecamatan kakas sendiri memiliki penduduk yang mayoritanya berprofesi sebagai petani dan nelayan. Adapun aktivitas masyarakat yang sering dilakukan yaitu berolahraga, yang merupakan aktivitas yang dilakukan oleh anak-anak sampai orang dewasa, selain banyak di minati oleh masyarakat berolahraga juga baik untuk kesehatan tubuh, dan menjaga tubuh agar tidak gampang terkena penyakit-penyakit tertentu. Akan tetapi kurangnya fasilitas yang mewadahi untuk pemain maupun penonton di kecamatan kakas. Merespon kurangnya fasilitas olahraga yang nyaman dan baik digunakan di kecamatan kakas, Penulis berinisiatif untuk merancang sebuah pusat olahraga di kecamatan kakas yang di dalamnya akan dirancang sebuah pusat olahraga futsal, bulutangkis, dan bola voli. Untuk meningkatakan minat dan bakak masyarakat sehingga masyarakat kakas-pun bisa menyalurkan hobi mereka lewat bangunnya gendung olahraga indoor yang nyaman dan bisa menfasilitasi pemain maupun penonton, penulis juga merancang sebuah pusat perbelanjahan fasilitas olahraga (sport shop),dan merancang workout outdor untuk menunjang akan aktifitas masyarakat di bidang olahraga. Perancangan ini berlokasi di desa tountimomor kecamatan kakas kabupaten minahasa.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

desciars

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Earth & Planetary Sciences Environmental Science Materials Science & Nanotechnology

Description

The publication of the Jurnal Desain Sains dan Arsitektur: Journal of Architecture and Science research aims to facilitate interaction, discussion, and updating of ideas from Design, Science and Architecure scientists in Indonesia. DeSciaArs journal contains architecture research, building sciences, ...