Jarow: Journal of Ar-Raniry on Social Work
Vol. 3 No. 1 (2025): Journal of Ar-Raniry on Social Work

Indek Kepuasan Masyarakat Terhadap Kinerja CSR PT Mifa Bersaudara Tahun 2024

Tengku, Kaddhafi Al Munir (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jun 2025

Abstract

Tanggung jawab sosial perusahaan (Corporate Social Responsibility atau CSR) merupakan elemen yang sangat penting dan strategis dalam kegiatan perusahaan. Penting karena tanggung jawab sosial mencerminkan kewajiban perusahaan terhadap lingkungan sekitar dan masyarakat. Strategis karena tanggung jawab sosial adalah bagian integral dari operasional perusahaan. Agar perusahaan dapat hidup, tumbuh, dan berkembang dengan baik, dukungan dari masyarakat sangatlah penting. Masyarakat tidak hanya sebagai pengguna produk dan sumber daya manusia, tetapi juga sebagai mitra dalam keberhasilan perusahaan. Oleh karena itu, perusahaan harus memperhatikan kepentingan masyarakat dan melestarikan lingkungan, tidak hanya berfokus pada perolehan keuntungan semata.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jarow

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

JAROW: Journal of Ar-Raniry on Social Work is the premier journal of the social work profession. Widely read by practitioners, faculty, and students. Jarow is dedicated to improving practice and advancing social work and social welfare knowledge. Its articles yield new insights into established ...