KAKIFIKOM : Kumpulan Artikel Karya Ilmiah Fakultas Ilmu Komputer
Volume 6, Nomor 2, Edisi Oktober 2024

Sistem Informasi Souvenir dan Oleh-Oleh Khas Daerah Provinsi Sumatera Utara Berbasis Web

Siregar, Andareas (Unknown)
Pakpahan, Sorang (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Feb 2025

Abstract

Pengembangan sektor pariwisata di Indonesia, terutama di daerah Sumatera Utara, dapat didukung dengan penyediaan layanan oleh-oleh dan souvenir yang khas. Oleh-oleh tidak hanya berfungsi sebagai kenang-kenangan bagi wisatawan, tetapi juga sebagai media promosi budaya lokal yang unik. Namun, transaksi pembelian oleh-oleh di Sumatera Utara sebagian besar masih dilakukan secara konvensional, yang memerlukan wisatawan untuk datang langsung ke lokasi. Hal ini dianggap kurang efisien dan terbatas dalam menjangkau lebih banyak konsumen. Dengan perkembangan teknologi informasi, solusi berbasis e-commerce menjadi sangat relevan untuk mendukung kemudahan akses, pemasaran, dan pemesanan oleh-oleh khas Sumatera Utara.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

KAKIFIKOM

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Other

Description

KAKIFIKOM (Kumpulan Artikel Karya Ilmiah Fakultas Ilmu Komputer) dengan Izin LIPI nomor eISSN : 2716-3261 merupakan Artikel hasil riset dari tugas akhir mahasiswa yang dijurnalkan dan dipakai untuk menunjang kegiatan akademik di Universitas secara khusus dan terbuka untuk Umum dalam bidang Ilmu ...